Jamu Untuk Sakit Jantung (Penyempitan Jantung)

Penyakit jantung bisa kok dirawat secara rutin dengan minum jamu yang dibuat sendiri
Bahan:
1 buah Kulit pisang (semua jenis pisang, tapi kalau ada kulit pisang kepok)
2 ruas jahe
Caranya:
Jahe dicuci bersih lalu memarkan, campur dengan kulit pisang yang sudah dibersihkan, rebus kedua bahan ini dalam 1 gelas air, jadikan � gelas saja, campur dengan madu sedikit,minum ramuan ini sehari 1x saja

0 komentar:

Posting Komentar